You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
RPTRA untuk Meningkatkan Kebahagiaan Warga
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

RPTRA untuk Meningkatkan Kebahagiaan Warga

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama berharap Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) bisa meningkatkan kebahagiaan warga.

Jadi, bukan disebabkan berapa sering seseorang itu mendatangi, tapi berapa lama menikmati sebuah taman

"Jadi, bukan disebabkan berapa sering seseorang itu mendatangi, tapi berapa lama menikmati sebuah taman," ujarnya, saat meresmikan RPTRA Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat, Selasa (19/4) pagi

Basuki mengungkapkan, keberadaan RPTRA di Ibukota sangat penting. Sebab, warga di Ibukota memiliki kesusahan masing-masing.

Besok, Basuki Resmikan RPTRA Rawa Buaya

"Jakarta ini kota besar. Mengapa kita minta pemetaan sosial ? Karena setiap orang, pemikirannya berbeda-beda. Saya sebagai Gubernur DKI saat ini tidak tahu apa yang diinginkan dan disukai oleh warga," ungkapnya.

Ia mengatakan, pihaknya akhirnya menggandeng akademisi untuk melakukan pemetaan sosial, sehingga tercetuslah program RPTRA.

"Di dalam RPTRA ini, anak-anak balita hingga lansia dapat berkumpul untuk berinteraksi. Hal ini memang tidak mudah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2620 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2090 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1770 personFolmer
  4. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1688 personDessy Suciati
  5. Warga Ingin Program Mudik Gratis Terus Berlanjut

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1514 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik